5 Waktu Dilarang Tidur

BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM✨

Tidur merupakan aktivitas yang dibutuhkan bagi tubuh kita. Rasulullah juga bersabda bahwa tubuh memiliki hak untuk beristirahat. Meski begitu, Rasulullah menyampaikan ada waktu yang hendaknya dihindarkan untuk tidur.

1 TIDUR SETELAH SHOLAT SUBUH
Ternyata tidur di waktu pagi dapat membahayakan kesehatan tubuh, dan menyebabkan rasa malas untuk melakukan aktifitas setelahnya. tidur pagi juga menyebabkan kita tidak mendapat berkahnya pagi hari, dan juga dapat menghambat datangnya rezeki.

Ibnul-Qayyim telah berkata tentang keutamaan awal hari dan makruhnya menyia-nyiakan waktu dengan tidur, dimana beliau berkata: “Termasuk hal yang makruh bagi mereka yaitu orang shalih adalah tidur antara shalat shubuh dengan terbitnya matahari, karena waktu itu adalah waktu yang sangat berharga sekali.

2 TIDUR SETELAH SHOLAT ASHAR
Dampak tidur sore bagi kesehatan diantaranya bisa membuat keadaan seperti linglung, pusing, badan sakit, dan justru seperti orang sakit.

3 TIDUR SEBELUM SHOLAT ISYA
Diriwayatkan dari Abu Barzah radlyallaahu ‘anhu : ”Bahwasannya Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wasallam membenci tidur sebelum shalat isya’ dan mengobrol setelahnya” (HR. Bukhari 568 dan Muslim 647).

4 TIDUR SETELAH MAKAN
Tidur setelah makan itu membuat proses pencernaan tidak berjalan secara maksimal, juga dapat membahayakan kesehatan.

5 TIDUR SEPANJANG HARI
Dalam Islam terlalu banyak tidur itu hukumnya makruh, keculai dalam keadaan tertentu ya. ternyata terlalu banyak tidur juga dapat mematikan hati, menimbulkan kemalasan, dan gangguan kesehatan tubuh.

Kirimkan Donasi Anda
sekertariat kami : Jl. Dr. Cipto Mangunkusumo 23A Rt 01 Rw 08 Kel. Paninggilan Utara Kec. Ciledug Kota Tangerang Banten 15153
Telp. 021 73460498

REK. DONASI
📘 BRI 0392 01 005581 53 5
📘 BNI SYARI AH 0903684020
📘 MUAMALAT 3280012660
A.n Yayasan Pemberdayaan Insan Mandiri
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
Informasi lebih lanjut :
Instagram : @yapim.official
Facebook : Yapim Foundation
Email : yapimfoundation@gmail.com
Website : www.yapimfoundation.com
Youtube : Yapim Foundation
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
#sedekah #santunan #anakyatim #berbagi #berdonasi #santunanyatim #berbagisesama #berbagibersamaanakyatimdandhuafa

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top